Pada Semester II/2015 PT. JAVA PACIFIC mulai memproduksi CRC (Cold Rolled Coil) dan Coated Coil dengan 2 (dua) macam jenis Lapisan (coating).
Jenis lapisan pertama adalah Zinc, masyarakat biasa menyebut dengan Galvanis, sedangkan jenis lapisan kedua adalah Aluminium-Zinc sebutan umum Galvalum.
![]() Zinc Coated Coil |
![]() Zinc Coated Coil |